Langsung ke konten utama

Anti Penuaan Dini

Anti Penuaan Dini

Anti penuaan dini, istilah ini begitu populer di kalangan wanita. Dalam hal ini, tumbuhan sejak zaman kuno telah menyumbang manfaat bagi kecantikan wanita untuk mencegah penuaan dini. Bahan dari alam untuk memelihara kecantikan alami  telah banyak digunakan bahkan pada saat pengetahuan belum berkembang dan penelitian belum ada.
Bertambah usia, itu pasti...tapi munculnya tanda-tanda penuaan sebelum waktunya itulah yang harus kita jaga agar jangan sampai terjadi.
Berikut ini beberapa tulisan mengenai penuaan dini, zat-zat anti penuaan dini, dan cerita bahan-bahan dari alam yang telah masuk ke dalam dapur penelitian laboratorium untuk mencegah penuaan dini

Zaman berganti, teknologi makin maju, dunia penelitian pun telah bergerak sekian lama untuk mengambil manfaat dari tumbuh-tumbuhan untuk menjadi bagian dari pemeliharaan kecantikan wanita maupun pencegahan terjadinya penuaan dini



Cegah Kemunculan Dini Si Kaki Gagak<< Klik di sini
Kaki gagak. Apa itu? Bagaimana mencegahnya untuk muncul terlalu dini? Lakukan cara-cara yang mudah dan terjangkau, termasuk berpola hidup sehat.   

Musuh bagi Si Awet Muda<< Klik di sini
Mengingat kondisi lingkungan yang semakin buruk, terutama di daerah perkotaan, maka bagi Anda yang peduli pada kesehatan dan kecantikan kulit, lakukanlah tindakan aktif sejak dini untuk peduli kulit.  

Ketimun, Resep Awet Muda<< Klik di sini
Bagi Anda yang ingin memulai program anti penuaan dini dengan jus atau minuman sayuran, ketimun adalah langkah yang baik untuk memulainya. Ketimun tidak memiliki rasa menyengat dan mudah diterima oleh lidah yang belum terbiasa mengkonsumsi minuman sayuran.  

Awet Muda, Mungkinkah?<< Klik di sini
Jargon 'nampak muda sekian tahun' sepertinya adalah kata mujarab untuk promosi produk anti penuaan dini. Padahal secara alamiah seharusnya seperti itulah penampilan orang usia empat puluh tahun, misalnya. 

Tomat Anti Penuaan Dini<< Klik di sini
Tomat, selain kaya akan vitamin C, juga kaya akan likopen yang berfugnsi sebagai antioksidan. Antioksidan memiliki peran penting bagi kecantikan wanita, yaitu untuk mencegah penuaan dini.


Jambu Merah Kaya Kolagen<< Klik di sini
Khasiat buah tropis untuk anti penuaan dini dapat kita temukan pada jambu merah. Rahasianya terletak pada kandungan vitamin C, yang berperan sebagai bahan pembentuk kolagen. Kulit dengan tanda-tanda penuaan dini adalah kulit yang kekurangan kolagen.    

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Wajah Berjerawat Dilawan dengan Odol

Wajah berjerawat bikin geregetan! Itulah sebabnya, beberapa orang melakukan pencat-pencet jerawat-jerawat yang mulai menguning.  Keluarnya mata jerawat menimbulkan kepuasan tersendiri. Beberapa orang bereksperimen untuk mengobati jerawat dengan mengoleskan odol.       

Kulit Berjerawat..ke Dokter Kulit Sajakah?

Jerawat bukan hanya masalah bagi kaum remaja, kulit orang dewasa pun dapat berjerawat. Kulit wanita secara rata-rata lebih rentan berjerawat daripada kulit pria.

Resep Madu untuk Penurunan Berat Badan

Madu, adalah kawan baik yang berguna dalam menurunkan berat badan yang berlebihan. Lho, bukannya madu mengandung sejenis gula yang menyebabkannya terasa manis? Madu memang mengandung sejenis gula, namun madu juga mengandung vitamin dan mineral yang diperlukan tubuh. Inilah salah satu keuntungan yang dapat diperoleh dari madu, dan tidak terdapat pada gula.